Broker forex terbaik di Indonesia

Broker Forex Terbaik di Indonesia 2023

  • 3 November 2023
  • 35 menit baca
  • Read Icon2982 baca
Komitmen Kami pada Keterbukaan Informasi
Di Financer.com, kami berkomitmen membantu Anda dengan memberikan informasi terbaru seputar keuangan. Semua konten dibuat berdasarkan Pedoman Editorial. Kami terbuka menginformasikan cara review produk dan layanan di halaman Proses Review dan cara kami menghasilkan uang di Kebijakan Iklan.

Forex atau Foreign Exchange adalah pasar uang global yang melibatkan pertukaran mata uang dari berbagai negara.

Di Indonesia, nilai transaksi pasar forex mencapai triliunan dolar per tahun dan pertumbuhannya sangat pesat dalam beberapa tahun terakhir.

Banyak individu dan perusahaan tertarik untuk berpartisipasi dalam perdagangan forex untuk mendapatkan keuntungan finansial.

Aspek terpenting untuk masuk ke pasar forex adalah adalah memilih broker forex terbaik di Indonesia. Broker forex berperan sebagai perantara antara trader dan pasar forex.

Broker forex terpercaya di Indonesia menyediakan platform dan aplikasi trading serta layanan pendukung yang memudahkan para trader untuk melakukan transaksi mata uang secara efisien.

Inti Sari:

  • Exness – Cocok untuk trader yang suka dengan tampilan platform trading sederhana, fitur copytrading, dan penarikan dana instan. 
  • FBS – Cocok untuk trader pemula yang memiliki modal minim.
  • XM – Cocok untuk trader berpengalaman karena banyak pilihan instrumen keuangan, alat analisis dan grafik lengkap, serta biaya spread rendah.
  • FXGT.com – Cocok untuk trader yang ingin mencoba berbagai jenis akun trading dan kemudahan deposit serta penarikan dana.
  • Markets.com – Cocok untuk trader memprioritaskan biaya trading yang rendah dengan sistem trading yang cepat.

10 Broker Forex Terbaik di Indonesia 2023

Di artikel ini, kami membandingkan 10 broker forex terbaik di Indonesia 2023 untuk membantu Anda memilih yang terbaik.

Kami akan menampilkan informasi dan fitur penting yang ditawarkan setiap broker, mulai dari minimum deposit, regulasi, platform trading, biaya spread, dan hingga layanan pelanggan.

Semoga dengan perbandingan broker di bawah ini, Anda bisa membuat keputusan dan memilih broker yang cocok dengan tujuan dan kebutuhan trading Anda.

Yuk, simak perbandingan broker forex Indonesia di bawah ini:

  1. Exness
  2. FBS
  3. XM
  4. Markets.com
  5. FXGT.com
  6. MIFX
  7. Mitrade
  8. DCFX
  9. Maxco Futures
  10. HSB Investasi

Platformlogo ExnessFBS IndonesiaLogo XM GlobalLogo markets.comLogo FXGT.comMIFXLogo Mitrade - Financer.comDCFXHSBLogo Maxco
Minimum deposit$10$5$5$100$5Rp500,000$50$200$100$100
Spread0.1 pip0.5 pip

0.5 pip

0.1 pip0 pip0.2 pip0.04 pip0.0 – 1.2 pip1.4 pip0.0 pip
Leverage1:20001:3000

1:1000

1:3001:10001:1001:2001:1001:2001:500
Biaya penarikan danaTidak adaTidak adaTidak adaTidak adaTidak adaTidak adaTidak ada, minimum dana ditarik $5
Tidak ada, minimum dana ditarik $10Tidak adaTidak ada, minimum dana ditarik $10
Platform TradingAplikasi Exness, Metatrader 4, dan Metatrader 5

Aplikasi FBS trader, Metratrader 4 dan Metatrader 5Aplikasi XM, MT4, dan MT5

Aplikasi Markets.com, MT4, MT5, dan Webtrader

Metatrader 4, Metatrader 5, dan WebtraderAplikasi MIFX, Metatrader 4, dan Metatrader 5Aplikasi MitradeAplikasi DCFX dan Metatrader 4Aplikasi HSB InvestasiWebtrader, Metatrader4, dan aplikasi mobile Maxco
RegulasiCBCS, CySEC, FCA, FSA, FSC, FSCA, CMAASIC, CySEC, IFCA, FSCAFSC, CySec, ASIC, FCA, DFSAASIC, CySEC, FSCA, FCA, dan FSC Global
FSCA, FSA, VFSC, dan CySEC untuk trader institusionalBAPPEBTIASIC dan CIMA
BAPPEBTIBAPPEBTI BAPPEBTI
 Buat AkunBuat AkunBuat AkunBuat AkunBuat AkunBuat AkunBuat AkunBuat AkunBuat AkunBuat Akun

1. Exness

Exness
Exness

Exness adalah salah satu pilihan terbaik untuk trading forex di Indonesia. Broker ini sudah berdiri sejak tahun 2008 dan menyediakan berbagai jenis investasi seperti forex, saham, kripto, komoditas, dan lainnya.

Broker ini telah dipercaya lebih dari 300,000 pengguna, dan memiliki volume trading melampaui $2.4 triliun per hari.

Anda bahkan bisa memulai trading forex di Exness hanya dengan modal $10.

Ada lebih dari 100 pasangan mata uang yang bisa diperdagangkan setiap harinya. Exness Indonesia juga menawarkan spread rendah, fitur copy trading, dan layanan customer service 24/7.

Jika Anda ingin trading tanpa risiko, Anda dapat membuat akun demo secara gratis. Anda akan mendapatkan dana virtual sebesar $1,000 untuk berlatih. Jadi, jangan ragu lagi, daftar akun di Exness sekarang dan mulai trading forex!

Gambaran Umum ExnessDeskripsi
Minimum deposit$10
RegulasiCBCS, CySEC, FCA, FSA, FSC, FSCA, CMA
Tahun beroperasi2008
Platform TradingMetatrader 4, Metatrader 5, Metatrader 4 WebTerminal, Aplikasi Exness, Aplikasi mobile (iOS & Android, Exness Trader)
Aset yang diperdagangkanForex, saham, CFD, kripto, komoditas, logam, dan energi.
Akun DemoYa
Akun Syariah (untuk trader muslim)Ya
Spread0.1 pip
Leverage1:2000
Metode deposit dan penarikan danaBank-bank lokal Indonesia, E-wallet, dan kartu kredit
ReviewBuat akun sekarang

    Kekurangan Exness

  • Informasi edukasi masih terbatas.

  • Masih diblokir oleh BAPPEBTI jadi masih harus menggunakan VPN untuk mengaksesnya.

Dipilih 2.792 kali
  • Daftar gratis dan minimal deposit trading $10.
  • Tersedia aset forex, kripto, saham, dan lainnya.
  • Deposit dan tarik dana lewat bank-bank lokal Indonesia.
  • Tersedia akun syariah untuk trader muslim.

2. FBS

FBS adalah perusahaan broker forex Indonesia terbaik yang telah hadir sejak tahun 2009, dan beroperasi di 110 negara, termasuk Indonesia. 

Di Indonesia, FBS dikenal sebagai broker dengan volume transaksi aset digital terbesar.

FBS Indonesia menyediakan 73 jenis instrumen keuangan yang bisa Anda pilih, seperti 36 pasangan mata uang, 8 logam, 3 energi, 11 indeks, 127 saham, dan 5 pasangan kripto.

FBS Indonesia menawarkan akun Standard, Cent, dan Pro yang memiliki spread serendah 0.5 pips, tanpa biaya komisi.

Jika Anda aktif melakukan trading harian atau menggunakan strategi scalping. Broker FBS adalah pilihan cocok untuk trader pemula dan profesional.

Gambaran Umum FBSDeskripsi
Minimum deposit$5
RegulasiFSC, ASIC CySEC, IFCA, FSCA
Tahun beroperasi2009
Platform TradingAplikasi FBS, Metatrader 4 dan Metatrader 5
Aset yang diperdagangkanForex , logam, kripto, komoditas, dan saham
Akun demoYa
Akun syariahYa
Spread0.5 pips
Leverage1:3000
Metode deposit dan penarikan danaBank-bank lokal Indonesia, E-wallet, dan kartu kredit
ReviewBuat akun sekarang

    Kekurangan FBS

  • Belum terdaftar di BAPPEBTI karena pemerintah Indonesia belum mengatur perdagangan CFD.

  • Fitur copy trading tidak lagi tersedia.

Dipilih 1.749 kali
  • Minimal deposit paling rendah, mulai dari $5.
  • Fasilitas deposit dan penarikan dana lewat bank lokal Indonesia.
  • Tersedia live chat customer service dengan pilihan bahasa Indonesia.
  • Cocok untuk trader pemula ataupun profesional dengan leverage hingga 1:3000.

3. XM

XM adalah satu broker forex terbaik Indonesia yang menawarkan spread rendah sebesar 0,5 pips yang yang membuatnya sangat menguntungkan. 

Anda dapat melakukan trading online dengan mudah menggunakan platform MetaTrader 4 dan MetaTrader 5.

XM juga menyediakan berbagai jenis akun trading, fitter copy trading, dan layanan customer service yang tersedia 24/5 dalam beberapa bahasa.

Untuk trader pemula, XM juga menawarkan akun demo secara gratis yang bisa digunakan untuk berlatih trading. Jadi, jangan ragu lagi, segera buat akun di XM sekarang!

Gambaran Umum XMDeskripsi
Minimum deposit$5
RegulasiIFSC, CySec, ASIC, FCA, DFSA
Tahun beroperasi2015
Platform TradingMetatrader 4, Metatrader 5, Webtrader, dan Aplikasi Mobile XM
Aset yang diperdagangkanForex, logam, kripto indeks saham, energi, dan saham individu.
Akun DemoYa
Akun SyariahYa
Spread0,0 pip
Leverage1:1000
Metode deposit dan penarikan danaBank-bank lokal Indonesia, E-Wallet, dan kartu kredit/debit
ReviewBuat akun sekarang

    Kekurangan XM

  • Belum terdaftar di BAPPEBTI karena pemerintah Indonesia belum mengatur perdagangan CFD

  • Biaya tidak aktif sebesar $5 per bulan jika tidak ada aktivitas di akun selama lebih dari 90 hari.

  • Belum tersedia fitur copytrade, tetapi pertengahan tahun 2023 fitur copytrade akan dirilis.

Dipilih 1.107 kali
  • Minimal deposit trading $5.
  • Menyediakan akun Islami untuk trader Muslim.
  • Deposit dan tarik dana lewat bank-bank lokal Indonesia.
  • Bonus deposit 50%+20% sampai dengan $5000! Bisa ditradingkan sampai habis.

4. FXGT.com

FXGT.com adalah perusahaan broker forex terbaik di Indonesia yang menawarkan spread terendah mulai dari 0 pips.

Dengan hanya deposit minimal sebesar $5, Anda bisa mulai trading online melalui aplikasi mobile, webtrader, MT4, atau MT5.

FXGT Indonesia menyediakan beberapa pilihan akun trading, seperti Pro, ECN, Mini, dan Standar+. Layanan customer servicenya juga siap membantu 24/7 dalam berbagai bahasa, termasuk Bahasa Indonesia.

Broker ini juga menyediakan akun demo gratis, 8 akun live, dan akun islami. Jadi, tunggu apalagi, segera daftar dan buat akun di FXGT.com sekarang!

Gambaran Umum FXGT.comDeskripsi
Minimum deposit$5
RegulasiFSCA, FSA, VFSC, dan CySEC untuk trader institusional
Tahun beroperasi2019
Platform tradingMetatrader 4, Metatrader 5, dan Webtrader.
Aset yang diperdagangkanForex, kripto, pasangan kripto sintetis, NFT, token DeFI, logam, indeks saham, energi, dan saham individu.
Akun demoYa
Akun syariah/islamiYa
Spread0 pips
Leverage1:1000
Biaya swap0 (Tidak ada)
Biaya deposit dan tarik dana0 (Tidak ada)
Metode deposit dan tarik danaBank-bank lokal Indonesia, E-wallet, dan kartu kredit/debit
ReviewBuat akun sekarang

    Kekurangan FXGT.com

  • Tidak menerima klien dari beberapa negara, termasuk Amerika Serikat.

  • Ada biaya ketidakaktifan akun.

  • Belum tersedia customer service lewat telepon.

Dipilih 56 kali
  • Daftar gratis dan minimal deposit untuk trading di akun live $5.
  • Tersedia deposit dana lewat bank-bank lokal di Indonesia dengan minimum deposit $25.
  • Tersedia akun forex islami untuk trader muslim dan perlindungan saldo negatif.
  • Memberikan bonus dan promosi kepada penggunanya, seperti no bonus deposit, bonus loyalitas, dll.

5. Markets.com

Markets.com

Markets.com adalah forex broker terbaik Indonesia yang yang menawarkan spread rendah, dimulai dari 0 pips, dan memberikan leverage hingga 1:300.

Dengan hanya deposit minimal sebesar $100, trader dapat melakukan trading tanpa komisi dan menikmati eksekusi yang sangat cepat, hanya dalam 0.1 detik.

Anda juga memiliki pilihan platform trading, termasuk aplikasi trading Markets.com, WebTrader, MetaTrader 4, dan MetaTrader 5.

Markets.com Indonesia dikenal secara global karena memiliki aplikasi trading yang sangat baik dan stabil. Broker ini telah menerima penghargaan sebagai Best Forex Trading Platform dan Best Forex Provider di UK Forex Awards 2017.

Kami merekomendasikan Markets.com kepada para trader aktif yang mencari broker teregulasi, dengan biaya rendah, dan memiliki kecepatan eksekusi sekitar 82 detik.

Gambaran Umum Markets.comDeskripsi
Minimum deposit$100
RegulasiASIC Australia, CySEC EU, FSCA Afrika Selatan, FCA Inggris, dan FSC Global.
Tahun beroperasi2008
Platform tradingPlatform dan aplikasi Markets.com, Metatrader 4, Metatrader 5, dan Webtrader dan aplikasi Webtrader.
Aset yang diperdagangkanCFD forex, kripto, saham, komoditas, ETF, obligasi, dan indeks.
Akun demoYa
Akun IslamiYa
SpreadBervariasi
Leverage1:300
Biaya deposit dan tarik dana0 (Tidak ada)
Metode deposit dan tarik danaBank-bank lokal Indonesia,kartu kredit/debit, Neteller, Skrill, dan Zotapay
Customer Service24/5

    Kekurangan Markets.com

  • Tidak tersedia di beberapa wilayah.

  • Tidak ada fitur social trading.

  • Dukungan pelanggan terbatas pada akhir pekan.

Dipilih 28 kali
  • Minimal deposit trading $100.
  • Deposit dan tarik dana lewat bank-bank lokal Indonesia
  • Diawasi dan diatur oleh beberapa otoritas keuangan terkemuka, seperti CySEC, FCA, dan FSCA.
  • Bonus deposit sampai dengan $1500 dan bisa ditradingkan sampai habis.

6. MIFX

MIFX

MIFX adalah broker forex resmi di Indonesia deposit rendah yang beroperasi sejak tahun 2000. Broker ini juga memfasilitasi fasilitas trading kripto, indeks saham, komoditas, dan energi.

MIFX Indonesia terdaftar resmi dan diatur oleh BAPPEBTI dengan nomor lisensi 178/BAPPEBTI/SI/I/2003.

Anda tidak perlu khawatir dengan uang investasi Anda karena dana nasabah dipisahkan dengan disimpan di rekening yang diawasi oleh lembaga kliring dan BAPPEBTI

Anda dapat memulai trading melalui website atau aplikasi smartphone dengan minimum deposit hanya Rp500.000. Tersedia juga akun demo gratis dengan dana virtual sebesar $10.000 yang dapat digunakan untuk berlatih cara belajar trading forex.

Jadi, jangan ragu lagi, daftarlah MIFX sekarang dan mulai trading!

Gambaran Umum MIFXDeskripsi
Minimum depositRp500,000
RegulasiBAPPEBTI
Tahun beroperasi2000
Platform TradingAplikasi MIFX, Metatrader 4, dan Metatrader 5
Aset yang diperdagangkanForex, komoditas dan indeks saham
Akun demoYa
Akun IslamiTidak
Spread0.2 pip
Leverage1:100
Metode deposit dan penarikan danaBank-bank lokal Indonesia, E-wallet, dan kartu kredit
ReviewBuat akun sekarang

    Kekurangan MIFX

  • Ada batasan akses pada fitur tertentu tergantung tingkatan akun.

  • Hanya menerima trader dari Indonesia.

Dipilih 470 kali
  • Minimal deposit Rp500,000
  • Bisa deposit dan tarik dana lewat bank lokal Indonesia.
  • Tersedia trading platform MT4, MT5, dan MIFX.
  • Terdaftar dan diawasi oleh BAPPEBTI

7. Mitrade

Mitrade
Mitrade

Mitrade adalah salah satu broker forex luar negeri terbaik yang beroperasi sejak 2011. Broker global ini menawarkan 5 instrumen keuangan yang dapat diperdagangkan, seperti forex, kripto, indeks saham, saham CFD, dan komoditas.

Dengan melakukan deposit dana $50 atau senilai Rp800.000, Anda bisa memulai trading hari ini 24/7. Ditambah lagi dengan berbagai fitur lengkap dan biaya trading rendah, menjadikan Mitrade sebagai salah satu broker global sejuta umat.

Transaksi keuangan juga dijamin aman di platformnya karena Mitrade diatur dan diawasi oleh regulator tingkat 1 dari seluruh dunia, termasuk ASIC, CIMA & FSC.

Mitrade juga menyediakan akun demo gratis dengan uang virtual sebesar $50,000 yang dapat digunakan untuk berlatih trading. Jadi, tunggu apalagi buat akun Mitrade sekarang!

Gambaran Umum MitradeDeskripsi
Minimum deposit$50
RegulasiASIC Australia dan CIMA Cayman Island
Tahun beroperasi2011
Platform TradingAplikasi Mitrade
Aset yang diperdagangkanForex , komoditas, kripto, saham CFD, dan indeks saham
Akun DemoYa
Akun SyariahTidak
Spread0.04 pip
Leverage1:200
Metode deposit dan penarikan danaBank-bank lokal Indonesia, E-wallet, dan kartu kredit
ReviewBuat akun sekarang

    Kekurangan Mitrade

  • Belum mendukung menggunakan platform trading MetaTrader.

  • Belum terdaftar di BAPPEBTI.

  • Ada biaya penarikan sebesar $5 setiap transaksi.

Dipilih 138 kali
  • Daftar gratis dan minimal deposit trading $50.
  • Tidak ada biaya jika akun tidak figunakan aktif.
  • Deposit dan tarik dana lewat bank-bank Indonesia dan e-wallet.
  • Diatur dan diawasi oleh lembaga keuangan internasional di Australia, Mauritius, dan Cayman Island.

8. DCFX

DCFX

DCFX adalah broker forex dan CFD asal Indonesia yang beroperasi sejak 2021. Broker yang berada di bawah naungan PT DEU Calion Futures (DC) ini adalah anggota di JFX, KBI, dan ASPEBTINDO. 

DCFX Indonesia telah diawasi dan diatur oleh BAPPEBTI dengan nomor lisensi 423/BAPPEBTI/SI/VII/2004, sehingga dana investasi nasabah dijamin aman dan dilindungi oleh hukum Indonesia. 

DCFX memiliki ketentuan minimum deposit sebesar $200, spread 1.2 pips, leverage 1:100, dan minimum trading 0.1 lot. Ada 25 pasangan mata uang asing yang ditawarkan.

Pada awal September 2021, DCFX meluncurkan aplikasi trading terbaru yang mudah digunakan setiap trader pemula. Aplikasi ini dapat digunakan oleh pengguna Android atau Apple untuk melakukan trading dari smartphone.

Gambaran Umum DCFXDeskripsi
Minimum deposit$200
RegulasiBAPPEBTI
Tahun beroperasi2004
Platform TradingAplikasi DCFX dan Metatrader 4
Aset yang diperdagangkanForex , komoditas, logam, indeks saham, CFD, dan futures.
Akun DemoYa
Akun SyariahYa
Spread0 – 1.2 pip
Leverage1:100
Metode deposit dan penarikan danaBCA, Bank panin, dan bank lokal lainnya
ReviewBuat akun sekarang

    Kekurangan DCFX

  • Minimum deposit dana lumayan besar, mulai dari $200 atau sekitar Rp3,000,000.

  • Trading lewat aplikasi mobile lebih bagus dibanding trading lewat laptop.

Dipilih 178 kali
  • Minimal deposit $200 = Rp3,000,000
  • Deposit dan tarik dana lewat BCA, Bank Panin, dan bank Indonesia lainnya
  • Tersedia trading platform DCFX Mobile dan MT4
  • Terdaftar dan diawasi oleh BAPPEBTI

9. HSB Investasi

HSB Investasi

HSB Investasi adalah salah satu broker forex terbaik Indonesia yang memfasilitasi perdagangan saham, forex, komoditas, dan energi. 

Perusahaan ini didirikan pada tahun 2018 dan telah memiliki izin dari BAPPEBTI dengan nomor izin 001/BAPPEBTI/SI/05/2018

HSB Investasi memiliki platform trading bernama HSB trader dan menawarkan biaya trading yang rendah dan sistem trading yang cepat.

Minimal deposit pada awal transaksi adalah Rp1,5 juta dengan leverage 1:200 dan lot minimalnya sebesar 0,1 lot. Deposit dan penarikan bisa dilakukan lewat bank BCA, Mandiri, dan BNI.

Jadi, jangan tunggu lagi, buat akun HSB Investasi sekarang dan mulai trading!

Gambaran Umum HSB InvestasiDeskripsi
Minimum deposit$100
RegulasiBAPPEBTI
Tahun beroperasi2004
Platform TradingAplikasi HSB Investasi
Aset yang diperdagangkanForex , komoditas, logam, indeks saham, CFD, dan futures.
Akun DemoYa
Akun SyariahYa
Spread1.4 pip
Leverage1:200
Metode deposit dan penarikan danaBCA, Mandiri, dan BNI
ReviewBuat akun sekarang

    Kekurangan HSB Investasi

  • Hanya menerima trader Indonesia.

Dipilih 128 kali
  • Daftar gratis dan minimal deposit trading $200.
  • Tersedia fitur copy trade.
  • Bisa deposit dan tarik dana lewat bank-bank Indonesia.
  • Terdaftar dan diawasi oleh BAPPEBTI.

10. Maxco Futures

Maxco Futures

Maxco Futures adalah broker forex resmi di Indonesia dengan latar belakang bank di Indonesia. Maxco Futures telah terdaftar di BAPPEBTI dengan izin 931/BAPPEBTI/PN/8/2006. 

Broker ini awalnya bernama PT Panin Futures ketika berdiri pada tahun 1990. Kemudian, seiring waktu berubah nama menjadi PT Maxco Futures. 

Broker ini menawarkan fitur minimum deposit $100, minimum trading 0.1 lot, komisi $1 per lot, leverage 1:500, dan spread 0 pips.

Dana nasabah juga disimpan dan diawasi oleh BAPPEBTI dan KBI, sehingga dana nasabah aman dan tidak akan disalahgunakan oleh broker. 

Jadi, jangan tunggu lagi, buat akun Maxco dan mulai trading sekarang!

Gambaran Umum Maxco FuturesDeskripsi
Minimum deposit$100
RegulasiBAPPEBTI
Tahun beroperasi1990
Platform TradingWebtrader, Metatrader4, dan aplikasi mobile Maxco
Aset yang diperdagangkanForex, logam, indeks saham, dan saham individu.
Akun DemoYa
Akun SyariahYa
Spread0.0
Leverage1:500
Metode deposit dan penarikan danaBCA dan Bank Panin
ReviewBuat akun sekarang

    Kelebihan Maxco Futures

  • Pilihan akun trading cuma satu, yaitu akun asli. Jadi, tidak ada pilihan akun lainnya.

  • Trading lewat aplikasi mobile lebih bagus dibanding trading lewat laptop.

Dipilih 421 kali
  • Minimal deposit $100.
  • Tersedia platform trading MT4 dan aplikasi Maxco.
  • Bisa deposit dan tarik dana lewat BCA, Bank Panin dan bank lokal lainnya.
  • Terdaftar dan diawasi oleh BAPPEBTI

Bagaimana Kami Memilih Broker Forex Terbaik Indonesia?

Kami mereview berbagai informasi dan menguji secara menyeluruh broker forex Indonesia. Berikut 5 poin utama yang harus diperhatikan saat memilih broker.

1. Keamanan dan Regulasi

Broker forex terpercaya akan memiliki regulasi dan lisensi yang sesuai. Hal ini memberikan jaminan bahwa dana yang didepositkan aman dan dipisahkan dari aset perusahaan broker. Keamanan dana adalah hal yang sangat penting dalam trading forex.

2. Kualitas Eksekusi Perdagangan

Broker forex yang baik akan menyediakan eksekusi perdagangan yang cepat dan andal. Eksekusi yang lambat atau tidak stabil dapat mengakibatkan slippage atau requote yang berpotensi merugikan trader.

3. Jenis Akun dan Platform Trading

Pemilihan broker yang tepat memungkinkan Anda untuk memilih jenis akun yang sesuai dengan kebutuhan dan strategi trading Anda. Selain itu, platform trading yang baik dan user-friendly akan membantu Anda untuk mengambil keputusan trading yang lebih baik.

4. Spread dan Biaya Transaksi

Setiap broker forex memiliki perbedaan dalam spread dan biaya transaksi. Memilih broker dengan spread yang kompetitif dan biaya transaksi yang rendah akan meminimalkan biaya trading Anda dan meningkatkan potensi keuntungan.

5. Layanan Customer Service

Pelayanan customer service yang baik sangat penting dalam dunia trading forex. Broker forex yang baik akan menyediakan layanan pelanggan yang responsif dan profesional untuk membantu Anda mengatasi masalah atau pertanyaan seputar trading.

Dalam artikel ini, kami akan menampilkan broker forex terbaik di Indonesia dan kriteria yang perlu diperhatikan dalam memilih broker yang sesuai dengan kebutuhan Anda.

Dengan memahami pentingnya cara memilih broker forex yang tepat, Anda dapat meningkatkan peluang kesuksesan dan mengoptimalkan pengalaman trading Anda.

Demikian daftar broker forex terbaik di Indonesia 2023. Jangan lupa menerapkan 5 poin utama di atas.

Semoga artikel perbandingan ini dapat membantu Anda dalam memilih broker forex terpercaya di Indonesia sesuai kebutuhan trading Anda.

Jika Anda ingin membandingkan lebih banyak broker forex dari Indonesia dan mancanegara, klik tombol di bawah ini!

Platformlogo ExnessFBS IndonesiaLogo XM GlobalLogo markets.comLogo FXGT.comMIFXLogo Mitrade - Financer.comDCFXHSBLogo Maxco
Minimum deposit$10$5$5$100$5Rp500,000$50$200$100$100
Spread0.1 pip0.5 pip

0.5 pip

0.1 pip0 pip0.2 pip0.04 pip0.0 – 1.2 pip1.4 pip0.0 pip
Leverage1:20001:3000

1:1000

1:3001:10001:1001:2001:1001:2001:500
Biaya penarikan danaTidak adaTidak adaTidak adaTidak adaTidak adaTidak adaTidak ada, minimum dana ditarik $5
Tidak ada, minimum dana ditarik $10Tidak adaTidak ada, minimum dana ditarik $10
Platform TradingAplikasi Exness, Metatrader 4, dan Metatrader 5

Aplikasi FBS trader, Metratrader 4 dan Metatrader 5Aplikasi XM, MT4, dan MT5

Aplikasi Markets.com, MT4, MT5, dan Webtrader

Metatrader 4, Metatrader 5, dan WebtraderAplikasi MIFX, Metatrader 4, dan Metatrader 5Aplikasi MitradeAplikasi DCFX dan Metatrader 4Aplikasi HSB InvestasiWebtrader, Metatrader4, dan aplikasi mobile Maxco
RegulasiCBCS, CySEC, FCA, FSA, FSC, FSCA, CMAASIC, CySEC, IFCA, FSCAFSC, CySec, ASIC, FCA, DFSAASIC, CySEC, FSCA, FCA, dan FSC Global
FSCA, FSA, VFSC, dan CySEC untuk trader institusionalBAPPEBTIASIC dan CIMA
BAPPEBTIBAPPEBTI BAPPEBTI
 Buat AkunBuat AkunBuat AkunBuat AkunBuat AkunBuat AkunBuat AkunBuat AkunBuat AkunBuat Akun

Baca artikel forex lainnya:

Apakah artikel ini membantu?

Jadilah yang pertama memberi penilaian

Mentari Rahman adalah Country Manager Financer.com Indonesia sejak 2018, dan memiliki pengalaman lebih dari 10 tahun di sektor keuangan. Selama karirnya, ia telah menulis lebih dari 200 artikel seputar keuangan, meliputi pinjaman, investasi, dan keuangan pribadi.

Bagikan di
Read Icon2982 baca

Jelajahi topik kami

Dengan menggunakan Financer.com, Anda telah berdonasi ke badan amal internasional.  Pelajari lebih lanjut

Kami menggunakan cookie untuk menawarkan Anda pengalaman terbaik. Dengan menggunakan situs web kami, Anda menerima semua cookie kami dan kebijakan privasi kami. Anda juga dapat mempelajari lebih lanjut.